Pernahkah anda mengalami kegagalan Koneksi LAN di Windows 7? saya yakin
pengguna Windows 7 pernah mengalaminya. seperti halnya saya pribadi,
kebingungan akan kegagalan koneksi LAN di Windows 7 sangat menjengkelkan.
Sebenarnya masalah itu datang karena sistem IPv6 secara default aktif
di Windows 7 maupaun Windows. Nah hal ini yang perlu Anda matikan agar tidak
terjadi gangguan koneksi bagi Anda yang tidak menggunakan IPv6.
lalu bagaimana mengatasi masalah itu?
berikut akan kita bahas secara manual untuk mengatasi kegagalan Koneksi
LAN di Windows 7.
klikk Start lalu Pilih Control Panel maka akan
muncul menu Komputer Setting
arahkan Kursor anda dan Klik Networks and Internet
pilih menu Network and Sharing Centerpada kotak dialog yang muncul
klik menu Cange Adapter Settingpada dialog menu sebelah kiri
lalu pilih LAN atau Local Area Connection yang
digunakan dan Klik kanan lalu pilihProperti atau dengan meng-Klik dua
kali pada Local Area Connection dan akan muncul kotak dialogLocal
area connection Properti
pada tab Networking hilangkan tanda centang pada Internet
Protocol Version 6 (TCP/IP 6) dan Klik OK
arahkan kursor ke Local Are Network yang anda gunakan lalu
pilih Disable This Network Device pada tab menu atas dan tunggu
beberapa detik ketika proses disable berjalan sehingga menu akan berubah
menjadi Enable This Network Device.
Aktifkan kembali Local Area network yang anda gunakan dengan
meng-Klik menuEnable This Network Devicetadi.
tunggu proses Enable LAN dan perhatikan. jika berhasil maka
tanda X merah pada gambar Local Area Connectionakan hilang dan
Koneksi anda Sudah berhasil.
cara diatas merupakan cara menual untuk men-disable IPv6 pada windows 7
atau Windows Vista secara manual, jika komputer di Restart maka hal tersebut
akan dialami kembali.
0 komentar:
Posting Komentar